Analisis Cuaca Kejadian Banjir di Kabupaten Tapanuli Tengah Tanggal 20 April 2025
- Utami Al Khairiyah
- 2025-04-20
Kejadian banjir pada tanggal 20 April 2025 di Kab. Tapanuli Tengah disebabkan karena:
Berdasarkan pantauan Citra Radar terpantau wilayah Kab. Tapanuli Tengah, terlihat pertumbuhan awan - awan konvektif yang cukup signifikan sebagai penyebab hujan sedang - lebat dengan durasi yang cukup lama. Hal ini ditandai dengan dengan nilai reflektifitas berkisar 30-55 dbz pada tanggal 19 April 2025. Pertumbuhan awan terpantau dimulai pukul 14.05 WIB pada siang hari dan masih terus terjadi semakin berkembang hingga sore hari pada pukul 18.05 WIB intensitas berubah menjadi hujan ringan - sedang, dan hujan bertahan sampai dini hari.